Home » » Jadwal Dan Harga Tiket KA Komuter Semarang Kedung Sepur 2023

Jadwal Dan Harga Tiket KA Komuter Semarang Kedung Sepur 2023

Jadwal Dan Harga Tiket KA Komuter Semarang Kedung Sepur 2023. Kereta Api Kedung Sepur yaitu Komuter Semarang dengan rute Semarang Ngrombo. Kedung Sepur ini diresmikan menyambut HUT PT KAI ke 69 yang diresmikan oleh jajaran PT KAI dan Gubernur Jateng. Jarak Yang ditempuh sekitar 1.5 Jam perjalanan melintas jalur Semarang Poncol, Tawang, Alastua, Brumbung, Gubug, Karangjati, Sedadi, Ngrombo.


Pemesanan tiket bisa dilakukan di KAI Acces dengan pembayaran memakai LinkAja.

Komuter Semarang alias Kedungsepur ini merupakan salah satu kereta eksekutif yang disubsidi oleh pemerintah. Desain interior keretanya adalah eksekutif jenis kereta KRDH MCW kode kereta K1 3 80 01 dan seterusnya. Silakan anda coba menggunakan kereta ini anda akan mendapatkan banyak sensasi ketika melalukan perjalanan KA Kedung sepur.

Jadwal Dan Harga Tiket KA Komuter Semarang Kedung Sepur

Harga Tiket KA Komuter Semarang Kedung Sepur Terbaru 2020 adalah Rp 10.000 (Sepuluh ribu rupiah) dengan tarif flat pergi atau pulang. Rangkaian KA Kedung Sepur menggunakan jenis KRDH MCW.

Tiket KA Kedung Sepur bisa dipesan mulai H-7 secara online di aplikasi KA Acces. Pembayaran menggunakan LinkAja. Loket stasiun hanya melayani pembelian hari itu alias gos how.

Baca Juga Biar Tambah Nyaman Bagi Masinis, Lokomotif Di Pasangi AC

Jadwal Kereta Api Komuter Semarang atau Komuter Kedung Sepur Terbaru :

Lintas Semarang Poncol - Ngrombo KA 546 :

Stasiun Datang Berangkat
Semarang Poncol - 07.00
Semarang Tawang 07.07 07.12
Alastua 07.23 07.25
Brumbung 07.35 07.37
Gubug 07.57 07.59
Karangjati 08.16 08.18
Sedadi 08.32 08.34
Ngrombo 08.45 -

Lintas Ngombo - Semarang Poncol KA 545

Stasiun Datang Berangkat
Ngrombo - 09.55
Sedadi 10.04 10.06
Karangjati 10.18 10.20
Gubug 10.38 10.57
Brumbung 11.16 11.18
Alastua 11.27 11.29
Semarang Tawang 11.39 11.45
Semarang Poncol 11.53 -

Lintas Semarang Poncol - Ngrombo KA 548

Stasiun Datang Berangkat
Semarang Poncol - 14.15
Semarang Tawang 14.22 14.27
Alastua 14.37 14.39
Brumbung 14.49 14.51
Gubug 15.11 15.13
Karangjati 15.29 15.31
Sedadi 15.44 15.46
Ngrombo 15.57 -

Lintas Ngombo - Semarang Poncol KA 547

Stasiun Datang Berangkat
Ngrombo - 16.45
Sedadi 16.54 16.56
Karangjati 17.09 17.33
Gubug 17.50 17.52
Brumbung 18.13 18.15
Alastua 18.26 18.28
Semarang Tawang 18.39 18.46
Semarang Poncol 18.53 -

Demikian Jadwal dan Harga Tiket KA Komuter Semarang Kedung Sepur  yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat.

Patuhi Protokol Kesehatan saat naik kereta api dengan memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak dan menghindari kerumunan.

Baca Juga Jadwal Keberangkatan dan Kedatangan Kereta Api Indoesia Terbaru


5 comments:

  1. Kedung sepur masih belum beroperasi. rangkaian masih rusak

    ReplyDelete
  2. Knp kedung sepur... Kok ga bisa di pesen lewat on line???

    ReplyDelete
  3. Bisa gk naik dr pincol ke grobokan langsyng balik smg lg langsung dr grobokan

    ReplyDelete
  4. Ada perubahan jadwal gk ya hari ini tgl 07 09 20..ngrombo- tawang

    ReplyDelete