Kurang lebih pukul 17.13 WIB kereta tersebut melanju dengan pelan untuk masuk jalur 5 Surabaya Gubeng. Dari Kejauhan tampak ujung panjangnya yang menandakan kereta ini tidak ditarik oleh lokomotif biasanya, CC206. Kalau tidak CC201 ya CC203 batinku. Ternyata setelah kereta mendekat, ditarik oleh CC2017709.
Dibalut dalam suasana awan yang sudah beranjak malam, karena mendekati waktu kumandang adzan maghrib. Kualitas gambar agak jelek menurut saya. Kedatangan kereta BBM Pertamina setelah keberangkatan KA Bima dan sebelum Keberangkatan KA Sancaka dari Gubeng. Untuk lebih jelasnya, yuk kita lihat bersama gambar KA BBM Pertamina yang tidak lazim ini.
Lihat Juga Gambar KA Parcel ONS Lintas Selatan.
Hal ini juga pernah terjadi dimana KA BBM Pertamina ditarik CC203 series, ini dia KA Pertamina Ditarik CC20324 Yang Tidak Lazim.
Demikian sajian berlabel #fotogaleri dari saya, semoga memberikan info dan hiburan menarik buat anda.