Home » » Jadwal Kereta Api di Stasiun Blimbing Terbaru

Jadwal Kereta Api di Stasiun Blimbing Terbaru

Halo #railwaymania. Pada kesempatan kali ini saya ingin post Jadwal Kereta Api di Stasiun Blimbing Terbaru yang berlaku khususnya tahun 2017 ini. Stasiun Blimbing beralamat di Kelurahan Purwodadi , Kecamatan Blimbing, Kota Malang. Stasiun ini terletak di ketinggian 460 diatas permukaan laut, cukup tinggi untuk stasiun di wilayah Jawa Timur. Stasiun ini masih masuk Doap 8 Surabaya.

Kereta Api yang berhenti di Stasiun Blimbing adalah KA Tumapel tujuan Surabaya dan Malang, Penataran tujuan Surabaya Kota, Dhoho Penataran tujuan Surabaya Gubeng dan Surabaya Kota. KA Penataran Dhoho tujuan Malang, Blitar, Kediri, Kertosono.

Perbedaan KA Tumapel. Penataran, Dhoho Penataran dan Penataran Doho sebenarnya sama, cuma rutenya saja yang agak berbeda. KA Tumapel Malang Surabaya pp, KA Penataran Blitar Surabaya pp, KA Dhoho Penataran Surabaya Blitar lewat Kediri lanjut Malang. KA Penataran Dhoho Surabaya Blitar lewat Malang lanjut Kediri.

Baca Juga Jadwal Kereta Api di Stasiun Lawang Terbaru.


Nah sudah jelas kan untk penjelasan KA yang berhenti di Sta. Blimbing. Silakan lihat tabel jadwal sesuai dengan tujuannya.

Jadwal Stasiun Blimbing
Gambar Ilustrasi



Jadwal Kereta Api di Stasiun Blimbing Terbaru

Nama KA Tujuan Berangkat
Tumapel Surabaya Kota 04.39
Pentaran Surabaya Kota 07.16
Dhoho Penataran Surabaya Kota 12.29
Dhoho Penataran Surabaya Gubeng 17.14
Dhoho Penataran Surabaya Kota 20.09
Penataran Dhoho Malang-Blitar-Kediri 06.58
Penataran Dhoho Malang-Blitar-Kediri 10.04
Penataran Dhoho Malang-Blitar-Kediri 14.16
Penataran Malang-Blitar 20.31
Tumapel Malang 22.30

Silakan awali keberangkatan kereta api anda dari Stasiun Blimbing tujuan Surabaya, Sidoarjo, Blitar, Kediri, Tulungagung, Kertosono, Jombang, Mojokerto. Pesan tiket di Stasiun Singosari dibuka jam 09.00-16.00. Baca Juga Jadwal Kereta Api di Stasiun Singosari Terbaru.